Author

Redaksi Polindo
business

Wapres Jadi Koordinator Implementasi MoU RI-GAM

Pemerintah RI melakukan rapat terakhir dalam rangka persiapan penandatangnan MoU perjanjian damai dengan GAM di Helsinki pada 15 Agustus 2005 nanti. Salah satu keputusan penting yang diambil adalah pada…

  Redaksi Polindo   |      12 Agu 2005 | Selengkapnya
business

PD Dukung Rully-Soedarto Di Sulteng

Partai Demokrat bersama dengan lima partai lainnya yakni Partai Damai Sejahtera (PDS), Partai Patriot Pancasila, Partai Bintang Reformasi (PBR), Partai Karya Peduli Bangsa dan Partai Sarikat Indonesia…

  Redaksi Polindo   |      11 Agu 2005 | Selengkapnya
business

Moment Bersejarah Indonesia-Timor Leste

Keseriusan dan ketulusan hubungan dua negara bertetangga dicanangkan oleh Presiden Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono dan Presiden Timor Leste Xanana Gusmao. Hal tersebut diungkapkan dalam acara pengucapan…

  Redaksi Polindo   |      10 Agu 2005 | Selengkapnya
business

Rahardi ‘Tujuhbelasan’ Di Penjara

Pasrah. Itulah yang ditunjukan mantan Kepala Bulog Rahardi Ramelan terkait korupsi dana nonbujeter Bulog sebesar Rp62,5 miliar. Rahardi pun meramal bahwa dirinya akan merayakan tujubbelasan menyambut…

  Redaksi Polindo   |      10 Agu 2005 | Selengkapnya
business

Nurdin Tak Tertawa Lepas Lagi

Dalam persidangan kali ini Nurdin Halid tak bisa tertawa lepas lagi. Beda saat ia dibebaskan dalam persidangan dalam kasus korupsi pengadaan minyak goreng. Majelis hakim PN Jakarta Utara yang dipimpin…

  Redaksi Polindo   |      10 Agu 2005 | Selengkapnya
business

Rakyat Indonesia Inginkan Damai Di NAD

Tarik-ulur antara pemerintah dengan DPR tentang perundingan perdamaian antara Indonesia dengan GAM di Helsinki, Finlandia berakhir. Damai di Nangroe Aceh Darussalam. Itulah keinginan pemerintah dan DPR…

  Redaksi Polindo   |      10 Agu 2005 | Selengkapnya