#Kemenhub

business

Kejagung Tangkap Eks Dirjen Perkeretaapian Kemenhub

Kejaksaan Agung (Kejagung) menangkap Mantan Direktur Jenderal (Dirjen) Perkeretaapian Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Prasetyo Boeditjahjono, Minggu (3/11/2024).

  Rezky   |      4 Nov 2024 | Selengkapnya
business

Kemenhub Buka Penyelidikan Trigana Air Tergelincir

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) membuka penyelidikan insiden gagal lepas landas pesawat Trigana Air PK-YSP jenis ATR 42 seri 500 di Bandara Stevanus Rumbewas, Yapen, Papua, Seni (9/9).

  A Amri   |      9 Sept 2024 | Selengkapnya
business

Kemenhub Diminta Tinjau Ulang Tarif Batas Atas Tiket Pesawat

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) diminta meninjau ulang tarif batas atas (TBA) tiket pesawat. Hal ini seiring dengan naiknya nilai kurs rupiah terhadap dolar AS.

  Iman M   |      13 Mei 2024 | Selengkapnya
business

Gegara WNI Suka ke LN, Status Internasional Supadio Dicabut

Status internasional Bandara Supadio di Kalimantan Barat (Kalbar) dicabut oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Kamis (25/4/2024).

  Tuti   |      26 Apr 2024 | Selengkapnya
business

Kemenhub Ingatkan Tiket Mudik Gratis Tidak Diperjualbelikan

Fenomena penjualan tiket mudik gratis yang marak beredar di media sosial disesalkan Kementerian Perhubungan (Kemenhub).

  Iman M   |      3 Apr 2024 | Selengkapnya
business

Periode Lebaran, Pelita Air Sediakan 273.000 Kursi Penerbangan 

Selama periode angkutan Lebaran mulai 3 hingga 18 April 2024, Maskapai Penerbangan Pelita Air menyiapkan 273.000 kursi penerbangan.

  Iman M   |      29 Mar 2024 | Selengkapnya